Direktur Purbasari Pancuran Mas Pelestari Sumber Daya Genetik

PURBALINGGA, BLH – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah direncanakan memberikan penghargaan kepada Direktur Taman Wisata Pendidikan (TWP) Purbasari Pancuran Mas, Junjung, SE., sebagai calon penerima penghargaan pelestari Sumber Daya Genetik (SDG) tingkat Provinsi Jawa Tengah tahun 2015 atas upaya pengembangbiakan secara alami terhadap spesies burung, ikan dan tanaman langka. Untuk itu, Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) […]